Pengadilan Negeri Demak

Sosialisasi tentang Standar Pelayanan Publik

Konten : berita kegiatan
Telah dibaca : 30 Kali


Demak - 31 Oktober 2034

Sosialisasi tentang Standar Pelayanan Publik sebagai dasar untuk penyusunan SOP Pelayanan Publik. Sosialisasi dipimpin oleh Wakil Ketua Ibu Niken Rochayati, S.H.,M.H. dihadiri seluruh Hakim, Panitera, Sekretaris, Kasubbag, Panmud dan Karyawan/ti PN Demak.

Mahkamah Agung.... BERAKHLAK MULIA
Badilum...... LUAR BIASA
Pengadilan Negeri Demak.... UNGGUL

PN Demak RAPI
(Rajin, Amanah, Profesional, Integritas)
Melayani dengan sepenuh hati dan bekerja RAPI

Scroll to Top
Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech