Pengadilan Negeri Demak

Seleksi Kualifikasi Presentasi / Pemaparan Calon Penyedia Jaringan Internet pada Pengadilan Negeri Demak Tahun Anggaran 2025

Konten : berita kegiatan
Telah dibaca : 71 Kali


Bersama ini Panitia mengundang Penyedia Jaringan Intemet yang

telah menyampaikan surat permohonan penawaran kepada panitia, sebagai berikut :

1. GMEDIA ( PT MEDIA SARANA DUTA)

2. MYNET FIBER

3. HSP ION ENTERPRISE

4. NEXA LEVEL EXPEIENCE

5. DESNET HUMAN TECHNOLOGY

6. CUBIESPORT

Untuk hadir mengikuti test kualifikasi Presentasi I Pemaparan yang diselenggaran

besok pada ;

Hari   : Selasa, 26 November 2024

Pukul : 09.00 WIB s/d 11.00 WIB

Lama Paparan : 20 Menit

Tempat : Ruang Rapat Lantai II Pengadilan Negeri Demak jln Sultan Trenggono no 27 Demak

 

untuk lebih jelasnya dapat dibaca pada pengumuman di bawah ini

Pengumuman

Scroll to Top
Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech